Sosialisasi PKPA Fakultas Hukum UNISKA: Siapkan Lulusan Kompeten
(18/08/2022) Sebagai salah satu visi dan misi Fakultas Hukum UNISKA yakni membentuk sarjana hukum yang kompeten, maka digelar Sosialisasi Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA). Sosialisasi ini merujuk tema “Orientasi Setelah Menjadi Sarjana”. Sesuai dengan...